Sabtu, 08 Oktober 2011

TIK aja


TUGAS TIK
Browser
Web browser merupakan  software yang digunakan untuk menampilkan dan berinteraksi dengan teks, gambar, dan informasi lain yang ada di halaman web.
Web browser mampu mengakses informasi dengan cepat dan mudah. Di era sekarang, web browser banyak dikembangkan. Di antaranya sebagai berikut:
http://t3.gstatic.com/images?q=tbn:KdF_a5ksUTmfrM:https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhoH6Uke3hgIXGrYqQUTZrwnyBT88SA7IHr-sD1Rd1crCjUzjp1osxFs4WlFbCpXrtodEb8_RmBbNCsY2IDegd4A066fUj4xbSjV54CWITlvMCJVRcS9_IocAivwSeMm5MQ9NGl2kGjXkkH/s320/Internet+Explorer+8.jpgInternet Explorer, disingkat IE atau MSIE, adalah sebuah browser web proprieter yang disediakan oleh Microsoft, untuk versi Microsoft Windows.Internet Explorer hingga kini merupakan browser web yang paling banyak digunakan, meliputi 93.7% dari keseluruhan penggunaan browser. Selain itu Internet Explorer juga memiliki berbagai keunggulan.
http://t1.gstatic.com/images?q=tbn:kSn1vPuszotQsM:http://online.keuka.edu/file.php/1/mozilla-firefox.jpgMozilla Firefox adalah penjelajah web antar-platform gratis yang dikembangkan oleh Yayasan Mozilla dan ratusan sukarelawan. Firefox telah mendapatkan sambutan yang sangat bagus dari pihak media Dengan 6 juta download  hingga 24 November 2004, Firefox adalah salah satu perangkat lunak gratis, sumber-terbuka yang paling banyak digunakan di antara pengguna rumahan. Firefox juga punya berbagai fitur popular. Meskipun fitur-fitur ini sudah tersedia untuk beberapa lamanya di browser lainnya seperti Opera. Firefox telah mendapatkan perhatian sebagai alternatif pengganti Internet Explorer sejak, Explorer dikecam karena tuduhan ketidakamanannya.
http://t0.gstatic.com/images?q=tbn:uVaEQlK1kjL8kM:http://simon.html5.org/presentations/html5-video/safari.pngSafari adalah sebuah penjelajah web buatan Apple Inc. yang awalnya ditujukan khusus bagi sistem operasi Mac OS. Safari dibundel bersama Mac OS X dan merupakan penjelajah web default di sistem operasi tersebut sejak Mac OS X v10.3. Sebelumnya dari tahun 1997 hingga 2003, Mac OS X menggunakan Internet Explorer for Mac sebagai penjelajah web default. Pada 11 Juni 2007, versi preview untuk Windows dari Safari diperkenalkan pada Konferensi.
http://t0.gstatic.com/images?q=tbn:IAw4spAhZSPsvM:http://candrapetra.files.wordpress.com/2010/02/opera_logo.pngOpera adalah penjelajah web dan paket perangkat lunak Internet antar-platform.  Pengembangan Opera dimulai pada tahun 1994. Kala itu Opera merupakan sebuah proyek penelitian di Telenor, perusahaan telekomunikasi terbesar di Norwegia. Opera mempunyai 1,41% persentase pengguna di pasar browser. Alasan penggunannya memilih Opera adalah karena Opera dianggap ringan dan cepat dibanding Internet Explorer. Selain dalam bentuk browser web, Opera juga hadir dalam bentuk mobile yang bisa dijalankan di telepon genggam atau PDA.

Konqueror merupakan browser web untuk sistem operasi Linux berbasis KDE. Browser web ini adalah browser web standar pada Linux. Selain bisa digunakan untuk menjelajah web, Konqueror juga dapat digunakan untuk menjelajah isi komputer dan juga bisa digunakan menjadi penampil dokumen universal. Selain mendukung fungsi standar itu, Konqueror juga mendukung tabbed browsing, shell, dan mendukung penampil identitas browser yang dapat diubah ke sejumlah besar nama browser, misalnya Mozilla Firefox, dan lain lain
http://t3.gstatic.com/images?q=tbn:HEY_mEpnFjl-gM:http://fachri.jeruk.org/wp-content/uploads/2009/06/NetscapeLogo.pngNetscape Navigatora adalah merupakan salah satu browser web yang terkenal pada era 1990-an dan juga  paling banyak digunakan sebelum adanya  kemunculan Internet Explorer dari Microsoft, yang dibuat oleh Netscape Corporation. Pada zamannya, Netscape sangat banyak digunakan oleh pengguna karena memang lebih baik dibandingkan dengan beberapa web browser berbasis grafis yang lainnya saat itu.
ScreenshoGoogle Chrome adalah sebuah penjelajah web sumber terbuka yang dikembangkan oleh Google dengan menggunakan mesin rendering WebKit. Proyek sumber terbukanya sendiri dinamakan Chromium. Versi beta untuk Microsoft Windows diluncurkan pada 2 September 2008 dalam 43 bahasa. Versi Mac OS X dan Linux sedang dalam pengembangan dan dijadwalkan untuk dirilis tak lama lagi.
Search Engine
Search engine adalah sebuah database elektronis yang berisi jutaan hingga miliaran alamat-alamat situs dan informasi. Cara penggunaan search engine adalah dengan mengetikkan kata kunci (keyword) yang akan dicari dan setelah itu akan ditampilkan sejumlah link yang akan mengarahkan kita kepada situs atau informasi yang ada relevansinya dengan keyword yang kita masukkan. Beberapa jenis Search Engine:
Yahoo. Salah satu portal terbesar di Internet, selain MSN., dan juga salah satu mesin pencaru tertua. Halaman utamanya sendiri tidak terlalu ramah untuk pencarian, tetapi Yahoo! menyediakan search.yahoo.com untuk itu. Yahoo! menggunakan jasa Google untuk mencari informasi di web, ditambah dengan informasi dari databasenya sendiri. Kelebihan Yahoo! adalah direktorinya. Yahoo! juga menyediakan pencarian yellow pages dan peta, yang masih terbatas pada Amerika Serikat. Yahoo juga menyediakan pencarian gambar.
MNS. Mesin pencari dari Microsoft Network ini menawarkan pencarian baik dengan kata kunci maupun dari direktori. Pemakai Internet Explorer kemungkinan besar sudah pernah menggunakan mesin pencari ini. Situs Searchenginewatch mencatat MSN sebagai mesin pencari ketiga populer setelah Google dan Yahoo! Tak ada pencarian image, atau news. Menyediakan pencarian peta, yellow pages, white pages, pencarian pekerjaan, rumah.
Selain pencarian web, Google juga menyediakan jasa pencarian gambar, pencarian ?berita serta pencarian pada arsip USENET (newsgroup), serta direktori, seperti Yahoo! Kelemahannya terletak pada tidak tersedianya pencarian file, video, dan audio. Keunggulan Google terutama adalah pada pencarian teks, terutama dari algoritma PageRank, database-nya yang besar serta banyaknya jenis file yang diindeksnya.

Selain itu juga terdapat search Engine yang laing,yaitu:



Domain
Domain merupakan nama alamat untuk website, domain merupakan nama yang diakhiri dengan .com, .net, .org, .biz, .tv dan lain-lain. Jenis jenis domain :
Nama nama top level domain dunia :
  1. com
    adalah domain yang paling poluler. Nama domain com diambil dari kata commercial. Domain ini untuk keperluan nama komersial secara umum. website dot com pertama adalah symbolics.com yang didaftarkan pada tanggal 15 maret 1985.
  2. net
    adalah domain yang dipakai untuk sebuah organisasi yang berbasis teknologi jaringan seperti ISP. Nama domain net diambil dari kata network. Domain dot net dibuat pertama kali pada januari 1985.
  3. org
    adalah nama domain yang dipakai untuk identitas sebuah organisasi. Nama domain org diambil dari kata organization. Website dot org yang pertama adalah mitre.org yang didaftarkan pada juli 1985
  4. biz
    adalah domain khusus untuk keperluan bisnis. nama domain biz diambil dari ejaan kata bussiness. Domain biz dibuat pada tahun 2001. Domain dot biz dibuat sebagai alternatif pengganti jika nama dot com yang diinginkan sudah didaftarkan orang lain. Tidak ada persyaratan khusus dalam menggunakan nama domain ini kecuali sebuah bisnis yang bonafide dan untuk keperluan yang benar-benar komersial.
  5. info
    adalah domain khusus untuk keperluan informasi yang luas. Nama domain info diambil dari kata informative. Untuk memakai domain info diperlukan akreditasi khusus.
  6. tv
    adalah domain khusus untuk tujuan siaran televisi. Nama domain tv diambil dari kata television.
  7. asia
    adalah domain khusus untuk area asia, australia dan asia pasifik. Nama asia diambil dari kata benua asia. Nama domain ini disetujui pada 19oktober 2006.
Nama nama sub domain di indonesia :
  1. co.id
    adalah domain khusus untuk perusahaan komersial yang berbadan hukum. Untuk mendaftar domain .co.id harus memiliki SIUP/Akta Notaris, Merk/Paten, dan bukti jati diri (KTP/SIM)
  2. go.id
    adalah domain yang hanya diperuntukkan khusus bagi instansi/lembaga penyelenggara negara (eksekutif, legislatif, dan yudikatif) dan lembaga independen yang di bentuk oleh pemerintah.
  3. ac.id
    adalah domain khusus bagi lembaga pendidikan tinggi/univertitas diindonesia. Yang bisa menggunakan domain ini adalah lembaga pendidikan yang sekurang-kurangnya menyelenggarakan pendidikan minimal diploma-1.
  4. sch.id
    adalah domain khusus untuk lembaga pendidikan dasar dan menengah, seperti SD, SMP, SMU, SMK dan yang sederajat. Untuk mendaftar harus ada surat keterangan dari dinas pendidikan dan permohonan resmi dari kepala sekolah.
  5. or.id
    adalah domain untuk organisasi/ yayasan/perkumpulan non pemerintah. Syarat pendaftaran harus punya akta notaris.
  6. net.id
    adalah domain untuk industri / badan usaha yang bergerak dibidang telekomunikasi dan jaringan. Syarat memiliki domain ini harus ada Ijin usaha Telekomunikasi.
  7. web.id
    adalah domain untuk organisasi/pribadi yang tidak termasuk co.id, go.id, ac.id, sch.id, web.id, dan or.id
Nama nama domain untuk negara didunia :
.ac
Ascension Island
.gm
The Gambia
.nr
Nauru
.ad
Andorra
.gn
Guinea
.nu
Niue
.ae
Uni Arab Emirates
.gp
Guadeloupe
.nz
New Zealand
.af
Afghanistan
.gq
Equatorial Guinea
.om
Oman
.ag
Antigua Barbuda
.gr
Greece
.pa
Panama
.ai
Anguilla
.gs
South Georgia
.pe
Peru
.al
Albania
.gt
Guatemala
.pf
French Polynesia
.am
Armenia
.gu
Guam
.pg
Papua New Guinea
.an
Netherlands
.gw
Guinea-Bissau
.ph
Philippines
.ao
Angola
.gy
Guyana
.pk
Pakistan
.aq
Antarctica
.hk
Hong Kong
.pl
Poland
.ar
Argentina
.hm
Heard  McDonald
.pm
Pierre  Miquelon
.as
American Samoa
.hn
Honduras
.pn
Pitcairn Islands
.at
Austria
.hr
Croatia (Hrvatska)
.pr
Puerto Rico
.au
Australia
.ht
Haiti
.ps
Palestinian
.aw
Aruba
.hu
Hungary
.pt
Portugal
.ax
Aland
.id
Indonesia
.pw
Palau
.az
Azerbaijan
.ie
Ireland (Éire)
.py
Paraguay
.ba
Bosnia Herzegovina
.il
Israel
.qa
Qatar
.bb
Barbados
.im
Isle of Man
.re
Réunion
.bd
Bangladesh
.in
India
.ro
Romania
.be
Belgium
.io
British Indian
.rs
Serbia
.bf
Burkina Faso
.iq
Iraq
.ru
Russia
.bg
Bulgaria
.ir
Iran
.rw
Rwanda
.bh
Bahrain
.is
Iceland (Ísland)
.sa
Saudi Arabia
.bi
Burundi
.it
Italy
.sb
Solomon Islands
.bj
Benin
.je
Jersey
.sc
Seychelles
.bm
Bermuda
.jm
Jamaica
.sd
Sudan
.bn
Brunei Darussalam
.jo
Jordan
.se
Sweden
.bo
Bolivia
.jp
Japan
.sg
Singapore
.br
Brazil
.ke
Kenya
.sh
Saint Helena
.bs
Bahamas
.kg
Kyrgyzstan
.si
Slovenia
.bt
Bhutan
.kh
Cambodia (Khmer)
.sj
Svalbard JanMayen
.bv
Bouvet Island
.ki
Kiribati
.sk
Slovakia
.bw
Botswana
.km
Comoros
.sl
Sierra Leone
.by
Belarus
.kn
Saint Kitts  Nevis
.sm
San Marino
.bz
Belize
.kp
North Korea
.sn
Senegal
.ca
Canada
.kr
South Korea
.so
Somalia
.cc
Cocos Islands
.kw
Kuwait
.sr
Suriname
.cd
Democratic Congo
.ky
Cayman Islands
.st
São Tomé  Príncipe
.cf
Central African
.kz
Kazakhstan
.su
Soviet Union
.cg
Congo
.la
Laos
.sv
El Salvador
.ch
Switzerland
.lb
Lebanon
.sy
Syria
.ci
Côte d’Ivoire
.lc
Saint Lucia
.sz
Swaziland
.ck
Cook Islands
.li
Liechtenstein
.tc
Turks and Caicos
.cl
Chile
.lk
Sri Lanka
.td
Chad
.cm
Cameroon
.lr
Liberia
.tf
French Southern
.cn
China Daratan
.ls
Lesotho
.tg
Togo
.co
Colombia
.lt
Lithuania
.th
Thailand
.cr
Costa Rica
.lu
Luxembourg
.tj
Tajikistan
.cu
Cuba
.lv
Latvia
.tk
Tokelau
.cv
Cape Verde
.ly
Libya
.tl
East Timor
.cx
Christmas Island
.ma
Morocco
.tm
Turkmenistan
.cy
Cyprus
.mc
Monaco
.tn
Tunisia
.cz
Czech Republic
.md
Moldova
.to
Tonga
.de
Germany
.me
Montenegro
.tp
East Timor
.dj
Djibouti
.mg
Madagascar
.tr
Turkey
.dk
Denmark
.mh
Marshall Islands
.tt
Trinidad Tobago
.dm
Dominica
.mk
Macedonia
.tv
Tuvalu
.do
Dominican Republic
.ml
Mali
.tw
Taiwan
.dz
Algeria (Dzayer)
.mm
Myanmar
.tz
Tanzania
.ec
Ecuador
.mn
Mongolia
.ua
Ukraine
.ee
Estonia
.mo
Macau
.ug
Uganda
.eg
Egypt
.mp
Mariana Islands
.uk
United Kingdom
.er
Eritrea
.mq
Martinique
.um
US MO Islands
.es
Spain (España)
.mr
Mauritania
.us
USA
.et
Ethiopia
.ms
Montserrat
.uy
Uruguay
.eu
European Union
.mt
Malta
.uz
Uzbekistan
.fi
Finland
.mu
Mauritius
.va
Vatican City State
.fj
Fiji
.mv
Maldives
.vc
Saint Vincent
.fk
Falkland Islands
.mw
Malawi
.ve
Venezuela
.fm
Micronesia
.mx
Mexico
.vg
Virgin Islands
.fo
Faroe Islands
.my
Malaysia
.vi
U.S. Virgin Islands
.fr
France
.mz
Mozambique
.vn
Vietnam
.ga
Gabon
.na
Namibia
.vu
Vanuatu
.gb
United Kingdom
.nc
New Caledonia
.wf
Wallis and Futuna
.gd
Grenada
.ne
Niger
.ws
Samoa
.ge
Georgia
.nf
Norfolk Island
.ye
Yemen
.gf
French Guiana
.ng
Nigeria
.yt
Mayotte
.gg
Guernsey
.ni
Nicaragua
.yu
Serbia Montenegro
.gh
Ghana
.nl
Netherlands
.za
South Africa
.gi
Gibraltar
.no
Norway
.zm
Zambia
.gl
Greenland
.np
Nepal
.zw
Zimbabwe

Tidak ada komentar:

Posting Komentar